Belum diketahui apakah Fuji diundang dan datang ke pernikahan mantan kekasihnya itu atau tidak. Fadly sendiri mengungkap di unggahan Instagramnya bahwa dirinya datang sendirian.
"Plis gue sendirian," tulis Fadly dikutip dari unggahan Instagram Story akun pribadinya @fadlyfsl_, Jumat (26/7/2024).