Maudy Ayunda dan Jesse Choi sendiri menikah pada Mei 2022. Kisah cinta mereka pun begitu menginspirasi para netizen karena selalu romantis, harmonis dan jauh dari gosip miring.
(aln)