Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Yuqi (G)I-DLE Sentil Balik Warganet yang Sebut Pakaiannya Terlalu Terbuka

Nindy Sabila , Jurnalis-Senin, 04 Juli 2022 |16:57 WIB
Yuqi (G)I-DLE Sentil Balik Warganet yang Sebut Pakaiannya Terlalu Terbuka
Yuqi (G)I-DLE. (Foto: Dispatch)
A
A
A

SEOUL - Yuqi (G)I-DLE menanggapi santai kritik warganet yang menyebut pakaiannya terlalu terbuka. Kritik itu dilempar netizen setelah sang idol mengunggah foto dirinya dalam balutan outfit denim di Weibo dan Instagram. 

Yuqi (G)I-DLE. (Foto: Weibo)

Namun seorang warganet terlihat meninggalkan komentar di unggahan Weibo miliknya. “Baby, foto ke-3 dan 5 terlalu terbuka! Tolong berhati-hati ketika aku tidak ada di dekatmu. Ada banyak orang mesum di luar sana,” ujarnya dikutip dari Allkpop, Senin (4/7/2022). 

Yuqi terlihat menanggapi ucapan sang warganet dan mengatakan komentar itu hanya menunjukkan pandangan sempit sang penulis. Dia menilai, perempuan yang memakai pakaian sedikit terbuka bukan berarti ingin mengumbar tubuhnya. 

Yuqi (G)I-DLE. (Foto: Weibo)

“Memperlihatkan area dada bukan berarti seorang perempuan ingin mengumbar tubuhnya. Jika seorang perempuan berpakaian sedikit terbuka bukan berarti kau harus berpikir dia mengumbar tubuhnya,” katanya. 

BACA JUGA: Terciduk Bersama, Jackson GOT7 dan Yuqi (G)I-DLE Diisukan Pacaran

BACA JUGA: 8 Artis Mendapat Julukan Hot Mom, Janda Cantik dengan Body Goals Memesona

 

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement