Sebelumnya Maia Estianty mengeluh sakit di lambungnya. Istri Irwan Mussry menganggap sakitnya itu karena GERD.
Namun setelah menjalani pemeriksaan medis ibunda Al Ghazali, El Rumi, dan Dul Jaelani, diketahui bahwa ia menderita sakit batu empedu. Ini bukan kali pertama Maia berurusan dengan sakitnya.
Karena kondisi ini, dokter meminta Maia Estianty menjalani operasi. Sebab ukuran batu empedu yang cukup besar.
(dwk)