JAKARTA - Keluarga Ria Ricis akan mengadakan pertemuan dengan keluarga Teuku Ryan dari Aceh jelang lamaran dan pernikahan mereka. Ini merupakan pertama kalinya keluarga besar Ricis dan Ryan bertemu.
"Hari ini keluarganya Bang TR tiba di Jakarta, jadi insyaallah malam ini ada pertemuan, besok ada pertemuan juga di sela-sela kegiatan," kata Ricis, dikutip dari YouTube KH Infotainment, Senin (20/9/2021).
BACA JUGA:
-Â Tyas Mirasih dan Raiden Soedjono Resmi Cerai
-Â Mantan Kekasih Sam Asghari Komentari Pertunangannya dengan Britney Spears: Dia Dapat Jacpot
Dalam acara ini, Ricis hanya mengikuti apa yang di akan dibahas oleh keluarga besar. Yang jelas, acara ini menjadi kesempatan mereka untuk saling mengenal lebih jauh.
"Kalau untuk pembicaraan besar antar keluarga besar yang bicara. Paling perkenalan lagi lebih dalam, lebih tau lagi keluarganya bang TR keluarganya Ricis," kata Ricis.
Baca Juga: 50 Tahun Berkarya, Indomie Konsisten Hidupkan Inspirasi Indomie untuk Negeri
Follow Berita Okezone di Google News