Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Inspirasi Emma Thompson Hadirkan Sisi Kejam Baroness di Film Cruella

Lintang Tribuana , Jurnalis-Rabu, 19 Mei 2021 |02:30 WIB
Inspirasi Emma Thompson Hadirkan Sisi Kejam Baroness di Film Cruella
Emma Thompson (Foto: Film Cruella)
A
A
A

Film Cruella mengambil latar London, Inggris tahun 1970-an. Menceritakan tentang kehidupan awal Cruella de Vil, tokoh jahat yang terkenal dari film 101 Dalmatians.

Sebelumnya, Cruella bernama Estella, perempuan yang memiliki harapan terkenal lewat desain pakaiannya. Ia kemudian bertemu Baroness Von Hellman, tetapi hubungan mereka kemudian menggerakkan sisi gelap Estella.

Selain Emma Stone dan Emma Thompson, Film Cruella juga dibintangi Emily Beecham, Kirby Howell-Baptiste, dan Mark Strong. Akan tayang di Disney+ Hotstar pada 28 Mei 2021.

(aln)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement