"Jadi ngaruh ke mana-mana," tuturnya.
Raditya Oloan meninggal pada 6 Mei 2021 di RS Persahabatan, Jakarta. Dia berpulang di usia 36 tahun.
Menurut penuturan keluarga, Raditya Oloan sempat dinyatakan kritis usai sembuh dari Covid-19. Yang jadi penyebabnya, Raditya Oloan mengalami peradangan serta infeksi virus sebelum tutup usia.
Oleh keluarga, Raditya Oloan baru akan dimakamkan pada Minggu, 9 Mei 2021 di San Diego Hills Memoriam Park, Karawang, Jawa Barat.
(aln)