“Aktivitasnya kan bukan cuma syuting doang. Namanya juga manusia. Siapa saja bisa kena,” paparnya.
Bucie hanya memastikan bahwa Pevita Pearce berada dalam kondisi baik meski harus mendapat perawatan.
“Alhamdulillah masih baik-baik saja,” kata dia.
 
Pevita Pearce sebelumnya mengumumkan positif Covid-19 di Instagram. Menurut keterangan wanita 28 tahun, sudah 5 hari dirinya berjuang melawan penyakit tersebut.
(edh)