Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jedar Terisak di Panggung Silet Awards, Sinetron Putri untuk Pangeran Borong Penghargaan

Lintang Tribuana , Jurnalis-Rabu, 28 Oktober 2020 |12:35 WIB
Jedar Terisak di Panggung Silet Awards, Sinetron Putri untuk Pangeran Borong Penghargaan
Putri untuk Pangeran di Silet Awards 2020 (Foto: RCTI)
A
A
A

“Aduh ini gimana ya, malah senang. Tapi kategori “Asmara Tersilet”, sedih juga,” ujar Jedar semalam. Meski demikian kini Jedar mengaku dia sudah lebih tenang dan berusaha move on.

Curhat di panggung berlanjut, Billy Syahputra dan Amanda Manopo yang meraih “Pasangan Tersilet” melakukan klarifikasi atas hubungannya selama ini, “kita jalanin bersama-sama, kita tahu bahagianya kita, senangnya kita, selagi tahu menjalankan yang positif semoga kita dikasih kelancaran,” ucap Billy di hadapan Amanda.

2R Silet Awards

Sementara Rizki 2R yang sejak pernikahannya menjadi viral mengakui bahwa dirinya memang sedang ada permasalahan. Romy Rafael yang di panggung memberikan kartu kenakalan kepada Rizki dan memberikan kartu kebaikan kepada Ridho berpesan, “pesan moralnya apa yang kita tanam dan itu yang akan kita tuai.”

Untuk kategori” Aktor Tersilet” berhasil diraih oleh Verrell Bramasta yang sukses dalam sinetron Putri Untuk Pangeran, sementara pasangan mainnya di Pupa Ranty Maria, juga meraih “Artis Tersilet.”

Putri untuk Pangeran juga meraih kategori “Sinetron Tersilet” dan juga “Pasangan Sinetron Tersilet” lewat pasangan Atta (Evan Marvino) dan Citra (Harini Sondakh). Ini membuat Sinetron Putri Untuk Pangeran memborong penghargaan Silet Awards semalam.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement