Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sebelum Digugat, Suami Nita Thalia Sudah Lebih Dulu Daftarkan Cerai

Adiyoga Priambodo , Jurnalis-Selasa, 13 Oktober 2020 |13:12 WIB
Sebelum Digugat, Suami Nita Thalia Sudah Lebih Dulu Daftarkan Cerai
Nita Thalia (Foto: dy-studio)
A
A
A

JAKARTA - Suami Nita Thalia, Nurdin Ruditia lebih dulu mengajukan talak cerai usai sepakat pisah. Namun gugatan Nurdin belum sempat diproses.

"Gugatan saya di online ada masalah," ujar Nurdin Ruditia di Pengadilan Agama Jakarta Utara, Selasa (13/10/2020).

Nita Thalia

Nita Thalia menggugat cerai Nurdin Ruditia pada 25 September 2020. Nita memutuskan mengakhiri 20 tahun pernikahannya dengan Nurdin atas alasan ketidakcocokan.

Hal itu juga yang jadi alasan Nurdin Ruditia saat mendaftarkan talak cerai atas Nita Thalia. Namun, permohonan talak Nurdin akhirnya gugur karena kesalahan sistem pendaftaran online.

Baca Juga:

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement