Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sebelum Meninggal, Ayah Rheina Ipeh Alami Infeksi Paru-Paru

Adiyoga Priambodo , Jurnalis-Selasa, 17 Maret 2020 |12:06 WIB
Sebelum Meninggal, Ayah Rheina Ipeh Alami Infeksi Paru-Paru
Rheina Ipeh. (Foto: Instagram/@rheina_findo)
A
A
A

Penyakit tersebut baru diketahui sehari sebelum ayah Rheina Ipeh dinyatakan meninggal dunia. Mendiang, menurut Enni, sempat masuk rumah sakit pada 15 Maret silam.

“Justru waktu di rumah sakit itulah baru ketahuan kalau belian sebenarnya punya penyakit paru,” katanya.

 Rheina Ipeh. (Foto: Okezone)

Ayah Rheina Ipeh mengembuskan napas terakhirnya pada 17 Maret 2020, pukul 00.50 WIB. Rencananya, jenazah ayah Rheina akan dimakamkan usai salat zuhur (pukul 12.00 WIB) di TPU Layur, Rawamangun, Jakarta Timur.*

Baca juga: Pelesiran di Tengah Wabah Corona, Krisdayanti Tuai Kritik Publik

(SIS)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement