Unggahan Boy William tersebut menuai beragam komentar dari warganet. “Peluk Aa @raffinagita1717. Ambil waktu untuk istirahat, bro,” tulis Nowela jebolan Indonesian Idol 2014.

Komentar senada juga diberikan Ahmad Abdul, runner-up Indonesian Idol 2018. Dia menuliskan, “Selamat beristirahat Aa @raffinagita1717.”*
Baca juga: Fans Tolak Keterlibatan Cardi B dalam Fast & Furious 9
(SIS)