Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sop dan Ayam Geprek Jadi Menu Favorit Jefri Nichol Selama Rehabilitasi

Adiyoga Priambodo , Jurnalis-Rabu, 18 September 2019 |14:13 WIB
Sop dan Ayam Geprek Jadi Menu Favorit Jefri Nichol Selama Rehabilitasi
Jefri Nichol (Foto: Instagram)
A
A
A

JAKARTA - Pihak keluarga rutin membesuk Jefri Nichol yang saat ini menjalani program rehabilitasi di Rumah Sakit Ketergantungan Obat (RSKO), Jakarta. Hampir dalam setiap kunjungan, mereka selalu membawakan Jefri makanan.

"Setiap aku besuk selalu bawain makanan. Kita makan bareng kok," ungkap ibu Jefri Nichol, Junita Landrat saat menghadiri sidang kasus narkoba putranya di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu (18/9/2019).

Baca juga: Kena Kasus Narkoba, Jefri Nichol Merasa Bersalah Ke Ellyas Pical

Jefri Nichol

Junita mengatakan, sebagian besar makanan yang dibawa adalah menu favorit dari Jefri Nichol. "Macam-macam. Kita bawain sop, kita order ayam geprek," tuturnya.

 

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement