Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Satu Bulan Direhabilitasi, Jefri Nichol Rindu Keluarga

Adiyoga Priambodo , Jurnalis-Rabu, 18 September 2019 |12:02 WIB
Satu Bulan Direhabilitasi, Jefri Nichol Rindu Keluarga
Jefri Nichol (Foto: Instagram @jefrinichol)
A
A
A

JAKARTA - Sudah satu bulan Jefri Nichol menjalani proses rehabilitasi narkoba di Rumah Sakit Ketergantungan Obat (RSKO), Jakarta. Selama rentang waktu tersebut, Jefri yang ditemui disela sidang lanjutan kasusnya di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan mengaku rindu dengan momen-momen berkumpul bersama keluarga.

"Pasti, kangen banget. Kangen kerja, kangen keluarga," ujarnya, Rabu (18/9/2019).

Baca Juga:Direhabilitasi, Jefri Nichol Tetap Alami Gangguan Tidur

 Jefri Nichol

Dalam lanjutannya Jefri Nichol mengatakan, dia kehilangan banyak momen setelah terseret kasus narkoba. Seperti saat keluarganya berkumpul di hari libur guna menghabiskan waktu bersama.

"Makan bareng keluarga. Itu kan rutin dilakuin kalau lagi libur," kata dia.

Sosok sang adik jadi salah satu yang paling Jefri Nichol rindukan setelah keduanya terpaksa berpisah karena kasus hukum sang aktor.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement