JAKARTA - Salah seorang Pendiri Warkop DKI Rudy Badil meninggal dunia hari ini, Selasa (11/7/2019). Rudi mengembuskan napas terakhirnya saat menjalani perawatan di rumah sakit di kawasan Depok.
Informasi yang diterima okezone, Rudy berpulang sekira pukul 07.13 WIB. Jenazah saat ini disemayamkan di RS Dharmais, Jakarta.
Baca juga: Hot! Brianna Simorangkir Unggah Foto Tanpa Busana
"Telah meninggal dunia dengan tenang, rekan senior kita Rudi Badil di RS Hermina Depok jam 07.13 pagi ini," tulis pesan singkat yang beredar.