JAKARTA - Rabu 17 April 2019, seluruh masyarakat Indonesia akan melaksanakan pesta demokrasi, yakni pemilihan umum untuk menyoblos anggota legislatif baik di tingkat daerah hingga pusat serta presiden dan wakil presiden.
Hal ini juga yang dilakukan Irfan Hakim dan Ananda Omesh. Mereka turut serta merayakan demokrasi. Bukan hanya sekadar menyoblos tetapi juga melakukan hal lain yang juga bermanfaat dan membahagiakan.
Baca Juga:
Termakan Hastag, Ria Ricis Menyesal Dukung Audrey?
Jadi Mualaf, Roger Danuarta Selalu Bergegas ke Masjid Saat Azan