Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Momen Haru Irfan Hakim Kurbankan Sapi Kesayangan, Netizen Ikut Menangis

Annastasya Rizqa , Jurnalis-Jum'at, 06 Juni 2025 |17:10 WIB
Momen Haru Irfan Hakim Kurbankan Sapi Kesayangan, Netizen Ikut Menangis
Momen Haru Irfan Hakim Kurbankan Sapi Kesayangan, Netizen Ikut Menangis. (Foto: Instagram/@irfanhakim75)
A
A
A

JAKARTA - Presenter Irfan Hakim selalu berkurban di momen Idul Adha setiap tahunnya. Kali ini, dia memutuskan untuk mengurbankan sapi-sapi kesayangan yang sudah dirawatnya selama ini. 

Momen mengharukan saat Irfan menyembelih sapi kesayangannya itu dibagikan sang presenter lewat akun Instagram, @irfanhakim75. Dalam video itu, ia terlihat berpamitan pada sapi kesayangannya, Klentang Klentung.

Irfan Hakim terlihat sedih saat berpamitan pada Klentang Klentung. Selama ini, sapi itu sudah menjadi sahabat Irfan dan warga sekitar. Walau berat, Irfan ikhlas mengurbankan Klentang Klentung.

Sebelum membawa sapi itu, Irfan terlihat mengelus-elus sapi berwarna putih itu sebagai tanda perpisahan. Ia berharap sapi-sapinya termasuk su Klentang Klentung bisa menjadi kendaraannya dan keluarga di akhirat kelak..

Dengan begitu, Irfan Hakim mengurbankan lima ekor sapi jumbo miliknya di Idul Adha 2025. Momen Irfan berpisah dengan Klentang Klentung dan sapi-sapinya pun membuat netizen terharu. 

Irfan Hakim
Momen Haru Irfan Hakim Kurbankan Sapi Kesayangan, Netizen Ikut Menangis. (Foto: Instagram/@irfanhakim75)

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement