Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Usung Isu Sensitif, Ini Alasan Han Ji Min Ngotot Bintangi Miss Baek

Sasya Semitari P , Jurnalis-Jum'at, 28 September 2018 |17:34 WIB
Usung Isu Sensitif, Ini Alasan Han Ji Min <i>Ngotot</i> Bintangi <i>Miss Baek</i>
Han Ji Min. (Foto: Hancinema)
A
A
A

Han Ji Min menambahkan, “Mungkin tidak mudah untuk menonton sebuah film terkait topik sensitif seperti ini. Tapi, aku pikir film dan drama-drama seperti ini harus terus ada agar bisa membuka mata masyarakat. Tujuannya agar ada keterlibatan masyarakat dalam mengubah keadaan sosial sekarang ini.”

Film Miss Baek bercerita tentang Baek Sang Ah yang menjadi narapidana ketika mencoba melindungi dirinya sendiri. Dia kemudian bertemu Ji Eun, seorang anak yang dikucilkan dari masyarakat.

Baca juga: Aray Daulay Sempat Pingsan Sehari sebelum Meninggal Dunia

Baek Sang Ah merasa apa yang dialami Ji Eun sama seperti pengalamannya di masa lalu. Kondisi kurang menguntungkan itulah yang membuat Baek berjuang untuk melindungi anak tersebut.

Film Miss Baek disutradarai oleh Lee Ji Won dan akan tayang perdana, pada 11 Oktober 2018.

(SIS)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement