Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Anak Divonis Leukemia, Denada Disebut Sosok Ibu yang Tegar

Sarah Hutagaol , Jurnalis-Rabu, 18 Juli 2018 |22:03 WIB
Anak Divonis Leukemia, Denada Disebut Sosok Ibu yang Tegar
Denada dan Anak (Foto: Instagram)
A
A
A

Feni Rose

Pada video itu, Denada tampak menceritakan kondisi Shakira Aurum yang tengah berada di Singapura. Sembari menangis, Denada tak kuasa menahan air mata membeberkan kondisi Shakira Aurum.

"Dia (Shakira Aurum) ada disalah satu Rumah Sakit Singapura, lagi melakukan treatment. Dia diagnosa Leukimia," ujar Denada.

Denada kembali melanjutkan bahwa sang anak Shakira Aurum sampai saat ini belum mengetahui perihal penyakitnya. Namun ia pun tak tega bila sang anak harus menjalani perawatan hingga terbaring dirumah sakit.

(edi)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement