Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Rahasia Rossa Agar Lagunya Bisa Disukai Lintas Generasi

Nur Chandra Laksana , Jurnalis-Rabu, 11 Juli 2018 |03:09 WIB
Rahasia Rossa Agar Lagunya Bisa Disukai Lintas Generasi
Rossa (Foto: Instagram/@itsrossa910)
A
A
A

“Sebelum lagu itu ada, aku pernah ingin berhenti nyanyi, pindah ke luar negeri, pingin belajar. Tapi karena lagu ini, aku ingin melanjutkan karier,” lanjutnya.

Sekadar informasi, Rossa baru-baru ini meluncurkan dua single terbarunya, yakni ‘Bukan Maksudku’ dan ‘Pernah Memiliki’. Kedua lagu tersebut diluncurkan olehnya dalam waktu yang hampir berdekatan.

Untuk lagu ‘Bukan Maksudku’, Rossa menceritakan jika lagu tersebut dibuat di empat negara sekaligus. Namun dia merasa kecewa karena dia tidak bisa ikut dalam pembuatan lagu tersebut, selain merekamnya di Jakarta.

Baca Juga: Jebolan Indonesian Idol Bakal Nyanyikan Single Baru Bersatulah Indonesia

Sedangkan untuk lagu ‘Pernah Memiliki’, Rossa merasa tersanjung saat mengetahui jika ini pertama kalinya bagi D’masiv untuk berkolaborasi dengan penyanyi wanita. Tentu saja, hal ini merupakan sesuatu yang sangat berkesan untuk mantan istri Yoyo itu.

(LID)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement