Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Gara-Gara Skenario, Jadwal Perilisan Indiana Jones 5 Tertunda

Ady Prawira Riandi , Jurnalis-Jum'at, 29 Juni 2018 |20:10 WIB
Gara-Gara Skenario, Jadwal Perilisan <i>Indiana Jones 5</i> Tertunda
Film Indiana Jones (Foto: Skynews)
A
A
A

Steven Spielberg akan kembali mengarahkan film ini dengan Harrison Ford sebagai pemeran utamanya. Keduanya bersikeras ingin kembali membuat satu film untuk franchise yang turut membesarkan nama mereka itu.

Indiana Jones

Baca Juga: George Lucas Didepak dari Indiana Jones 5

Disney, studio yang akan menaungi produksi Indiana Jones 5 masih belum mau memberikan komentar terkait penundaan jadwal ini. Mereka pun belum bisa mengumumkan kapan jadwal baru untuk Indiana Jones 5.

(edi)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement