Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Demi Momongan, Gilang Dirga Tak Harus Jalani Program Bayi Tabung

Vania Ika Aldida , Jurnalis-Rabu, 20 Desember 2017 |18:34 WIB
Demi Momongan, Gilang Dirga Tak Harus Jalani Program Bayi Tabung
Gilang Dirga (Foto: Vania/Okezone)
A
A
A

Keinginan untuk memiliki anak yang cukup besar, ternyata membuat Gilang Dirga menolak untik bekerja di tahun baru. Bahkan ia mengaku akan liburan sembari melakukan program hamil selama 10 hari di Jepang.

"Mungkin sekalian (program hamil). Sekalian liburan nanti sekalian," tuturnya.

"Tahun baru mau liburan sampai Januari, nanti kita bertolak ke Jepang. Sekitar 10 hari," tandasnya.

Baca Juga: Hadiah Spesial Gilang Dirga untuk Adiezty Fersa di Ulang Tahun Pernikahan

(edi)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement