JAKARTA â Perkara hak asuh anak memang sering jadi polemik orangtua yang bercerai, termasuk ketika Stuart Collin bercerai dengan Risty Tagor pada 2016. Tetapi, baru kali ini ia menulis pesan mengenai isu itu di Instagram Story miliknya.
Stuart punya masalah pelik saat bercerai dengan Risty dan tidak bisa bertemu dengan anaknya, Arkana Rafif Bissari hingga kini. Tapi, pria 27 tahun ini punya prinsip yang cenderung membuat masalahnya tak sampai pada Arka. Begini yang Stuart tulis di Instagram Story-nya.
(Baca Juga: Panda, Panggilan Sayang Raline Shah ke Seungri 'BIGBANG'?)
(Baca Juga: Star Wars: The Last Jedi Tayang Lebih Awal di Indonesia, Catat Tanggal Rilisnya)
âGw berharap banget sama setiap orangtua yang cerai. Please jangan bawa anak ke dalam masalah kalian dan jangan pisahin bapak/ibu dari anak,â tulis Stuart.