Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jatuh dari Panggung, Vidi Aldiano Malah Push Up

Vania Ika Aldida , Jurnalis-Minggu, 05 November 2017 |19:13 WIB
Jatuh dari Panggung, Vidi Aldiano Malah <i>Push Up</i>
Vidi Aldiano (foto: Instagram/@vidialdiano)
A
A
A

(Baca Juga: Pecah! Naura Berhasil Hibur 1.900 Orang Penonton di Bandung)

Pelantun Gadis Genit ini mengaku bahwa dirinya memiliki trik agar insiden jatuhnya tersebut tak sampai mengganggu jalannya pertunjukan. Ia bahkan sempat berpura-pura melakukan push up dan tak menghiraukan tragedi memalukan yang menimpanya tersebut.

"Ya kalau jatoh paling gue kayak push up gitu, biar kayak template gitu. Hahaha," paparnya.

(Baca Juga: Perdana, Yuka Tamada Rasakan Perbedaan Nyanyi Lagu Ciptaan Orang Lain)

Meski sempat mengalami insiden kurang menyenangkan di atas panggung, pria 27 tahun ini mengaku bahwa hal tersebut tak sampai membuatnya drop. Pasalnya ia mengakui bahwa saat berada di atas panggung, tingkat kepercayaan dirinya meningkat cukup drastis.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement