Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Miliki Perbedaan Agama, Natalie Sarah dan Keluarga Kompak di Pemakaman Ibunda

Vania Ika Aldida , Jurnalis-Senin, 18 September 2017 |18:27 WIB
Miliki Perbedaan Agama, Natalie Sarah dan Keluarga Kompak di Pemakaman Ibunda
Pemakaman Ibunda Natalie Sarah (foto: Vania Ika Aldida/Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Ibunda aktris Natalie Sarah, Dra Numiati Siahaan, diketahui telah menghembuskan nafas terakhirnya pada Minggu 17 September 2017 lalu di Rumah Sakit Dharmais, Jakarta Barat. Wanita yang berprofesi sebagai guru SMA tersebut pun diketahui nenghembuskan nafas diusianya yang ke 60 tahun.

(Baca Juga: Suasana Haru Iringi Prosesi Pemakaman Ibunda Natalie Sarah)

Pada hari ini, Senin (18/9/2017), wanita yang meninggal dunia karena penyakit kanker payudara tersebut diketahui telah dimakamkan di TPU Pondok Ranggon sekitar pukul 15.00 wib. Ia pun diketahui dimakamkan secara Kristen dan dihadiri oleh para anggota keluarganya.

(foto: Vania Ika Aldida/Okezone)

Saat pemakaman, sama sekali tidak terlihat sedikitpun perbedaan yang terjadi, walau keluarga dan Natalie Sarah diketahui menganut agama yang berbeda. Keluarga Natalie bahkan terlihat sama-sama memiliki porsi dalam pemakaman dan lebih mengedepankan soal toleransi beragama. Mereka bahkan terlihat begitu kompak meski memiliki perbedaan yang cukup signifikan.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement