Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Vaksin Kanker Serviks, Jupe Bantah Cari Sensasi

Mellizya Pita Nurianda , Jurnalis-Selasa, 23 September 2014 |22:43 WIB
Vaksin Kanker Serviks, Jupe Bantah Cari Sensasi
Jupe (Foto: Egie/Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Penyakit kanker serviks yang sudah sangat merebak di kalangan masyarakat membuat Julia Perez (Jupe) berpikir untuk melakukan vaksin. Pekan depan, ia berencana melakukan vaksi di rumah sakit yang masih dia rahasiakan.

"Vaksin yang aku lakukan minggu depan itu bukan sensasi atau apalah. Tapi aku melakukan ya karena ternyata itu penting," tutur Jupe saat ditemui di Studio Global Tv, Jakarta.

Menurut Jupe, pencegahan terhadap kanker serviks harus dilakukan banyak orang. Dia juga berharap masyarakat mendapatkan edukasi yang cukup tentang bahayanya penyakit itu.

"Harus banget, apalagi kita kan perempuan harusnya ya vaksin kanker serviks. Lebih baik dicegah kan daripada terlambat," katanya.

(rik)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement