Lee Jong Suk Batal Fan Meeting di Manila Imbas Demo Besar

Siska Maria Eviline, Jurnalis
Selasa 18 November 2025 10:30 WIB
Lee Jong Suk Batalkan Fan Meeting di Manila Imbas Demo Besar. (Foto: Instagram/@jongsuk0206)
Share :

Manila akan menggelar demonstarasi besar-besaran setelah dugaan korupsi terkait proyek pencegahan banjir pemerintah terkuak ke publik. Demo itu, rencananya akan diikuti 650.000 orang yang membuat sistem keamanan Ibu Kota Filipina itu diperketat.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya