Sinopsis Sinetron Tebaran Hati Episode 26

Siska Maria Eviline, Jurnalis
Jum'at 13 Juni 2025 18:30 WIB
Sinopsis Sinetron Tebaran Hati Episode 26. (Foto: MNC Media)
Share :

Mata Ariana berkaca-kaca menatap Armand. Sebelum Kei pulang, Ariana mengucapkan terima kasih karena sudah menyelamatkan ayahnya. Indar meminta Dito untuk tetap menjalaninya semua rencana mereka.

Ladya akhirnya bertemu Ardi di kafe. Ladya masih berharap Ardi akan bertanggung jawab atas kehamilannya. Namun Ardi hanya diam, tidak memberi kepastian, bahkan terkesan ingin kabur dari kenyataan.

Bagaimana nasib Ladya dan kandungannya? Saksikan sinetron Tebaran Hati di RCTI, setiap hari, pukul 19.30 WIB.**

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya