Reaksi Tengku Firmansyah Usai Dituding Konsumsi Makanan Pro Israel di Kanada

Nurul Amanah, Jurnalis
Senin 15 Juli 2024 11:53 WIB
Reaksi Tengku Firmansyah Usai Dituding Konsumsi Makanan Pro Israel di Kanada (Foto: IG Tengku Firmansyah)
Share :

Selain itu, Tengku Firmansyah juga menyebutkan bahwa restoran cepat saji tersebut tidak pernah mengunggah atau melakukan kegiatan yang mengarah kepada dukungan terhadap Israel.

"Popeye itu satu-satunya fast food yg sediakan ayam halal di Kanada trus mereka nggak pernah ada postingan atau kegiatan yang support Israel," jawab Tengku Firmansyah.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya