Ammar Zoni Jalani Sidang Narkoba, Berharap Dapat Keringanan Hukuman

Ravie Wardani, Jurnalis
Kamis 02 Mei 2024 09:48 WIB
Ammar Zoni berharap mendapat keringanan hukuman atas kasus narkoba yang menjeratnya. (Foto: Instagram/@ammarzoni)
Share :

Jon Mathias juga menyebut, kliennya masih memiliki masa depan yang panjang di dunia hiburan mengingat usianya baru 30 tahun. Karena itu, dia berharap, kliennya bisa berhenti menggunakan obat-obatan terlarang setelah kasus ketiganya ini. 

“Mudah-mudahan Ammar Zoni bertobat dan memutus hubungannya dengan narkoba,” tutur sang kuasa hukum menambahkan. 

Seperti diketahui, Ammar Zoni diamankan Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Barat di apartemen kawasan Serpong, Banten, pada 12 Desember 2023. Dari lokasi penangkapan ditemukan paket sabu dan satu paket kecil ganja. 

Tak ada perlawanan dari sang aktor saat diamankan polisi. Dia bersikap kooperatif termasuk membeberkan dari mana dia mendapatkan obat-obatan terlarang tersebut.*

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya