Terima Job Sinetron, Krisjiana Baharudin Konsisten Habiskan Waktu Bareng Keluarga saat Libur

Selvianus, Jurnalis
Rabu 06 Maret 2024 12:20 WIB
Krisjiana Baharudin konsisten untuk menghabiskan waktu bareng keluarga saat libur syuting (Foto: Instagram/krisjianabah)
Share :

Lebih lanjut, pria berusia 29 tahun ini sedikit menjelaskan soal perkembangan anaknya, Xarena Zenata Denallie Baharudin semakin bertumbuh besar.  Kini, Xarena diakuinya tumbuh sebagai anak yang semakin lucu.

"Xarena lucu banget, dia amazing dan benar-benar anak luar biasa pinter nyanyi, pinter joget, pinter akting sekarang dia lagi senang berakting. Dia lucu banget, pintar banget sumpah bangga banget aku," tandasnya.

(van)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya