Rekrut Pieter Anroputra, The Chasmala Rilis Single Pria Idaman

Chindy Aprilia, Jurnalis
Selasa 20 Februari 2024 10:10 WIB
The Chasmala rilis single 'Pria Idaman' (Foto: Chindy/MPI)
Share :

“Ini juga jadi pengalaman baru, jadi menyesuaikan dengan lagu ini kayaknya gak terlalu susah ya. Karena saya baru ngomong apa juga mereka (Denny dan Irfan) kayak udah ngerti maksud saya apa,” ucap Pieter.

Untuk itu, The Chasmala berharap semoga single terbarunya ini dapat diterima oleh banyak masyarakat dan menjadikan The Chasmala sendiri memiliki jejaring yang lebih luas lagi untuk bisa berkolaborasi pada semua musisi baik Tanah Air maupun mancanegara.

(van)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya