"Ya putusannya dikabulkan, termasuk nafkah dan perwalian, iya betul," tutur Petrus.
"Kalau perwalian kan kita memohon supaya Bu Inge ditetapkan sebagai wali dengan pertimbangan bahwa anak-anak itu belum 17 tahun, kan. Sehingga, menurut undang-undang, Ibu Inge-lah yang ditetapkan sebagai wali," tandasnya.
(van)