Butuh Perjuangan, Uya Kuya Berhasil Pulangkan 7 TKI Ilegal di Malaysia

Selvianus, Jurnalis
Rabu 19 April 2023 13:24 WIB
Uya Kuya. (Foto: Selvianus/MPI)
Share :

Lebih lanjut, Uya Kuya juga menuturkan adanya kasus seorang perempuan yang mengalami pelecehan. Saat dipulangkan ke Tanah Air, wanita tersebut membawa bayi yang baru berusia beberapa bulan.

Uya mengucapkan terima kasih kepada pihak imigrasi dan pihak-pihak terkait yang telah membantu proses administrasi, sehingga TKI bekerja secara ilegal di Malaysia, akhirnya dapat dipulangkan ke Tanah Air sebelum Lebaran Idul Fitri.

Ayah dua anak ini menegaskan bahwa dana untuk memulangkan mereka diambil dari uangnya pribadi. Dia membantu TKI dan TKW, bermasalah di luar negeri merupakan pekerja ilegal.

Sejak tahun lalu, Uya mendapat banyak pengaduan lewat DM Instagram. Ia mengaku bahwa banyak TKI yang menjadi pengikutnya di media sosial.

"Subscriber gue 30 persen TKI. Sudah lebih dari 1000 orang yang mengirimkan pesan ke gue dan gue jawab satu persatu,"tutur Uya Kuya.

(ltb)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya