Rahasia Awet Muda Iis Dahlia yang Masih Enerjik di Usia 50 Tahun: Gue Doyan Banget

Ravie Wardani, Jurnalis
Kamis 23 Maret 2023 09:24 WIB
Iis Dahlia (Instagram)
Share :

JAKARTA - Pedangdut Iis Dahlia diketahui masih sangat enerjik di usianya yang genap 50 tahun.

Namun bukan tanpa alasa, Iis Dahlia ternyata memiliki rahasia tersendiri agar selalu tampil awet muda.

Iis Dahlia mengungkapkan bahwa rahasianya awet muda adalah tak lepas dari pola hidup sehat.

Bahkan, ibu dua anak yang kini sudah menginjak ABG itu melakukan olahraga rutin setiap hari.

"Olahraga tiap hari, treatmen ke klinik kecantikan sebulan sekali. Effortnya harus lebih besar lah," kata Iis Dahlia saat ditemui awak media di kawasak Ciputat, Tangerang Selatan, belum lama ini.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya