3 Kontroversi Seleb Paling Heboh Sepanjang September 2022, Paling Terakhir Sampai Dipolisikan

Lintang Tribuana, Jurnalis
Jum'at 07 Oktober 2022 13:47 WIB
Kontroversi seleb paling heboh sepanjang September 2022. (Foto: Regi Datau dan Ayu Dewi/Instagram/@mrsayudewi)
Share :

DERETAN kontroversi seleb paling heboh sepanjang September 2022. Di bulan ini, publik terus digegerkan pemberitaan miring seputar kehidupan selebriti.

Terutama kehidupan artis yang telah berumah tangga. Meski selalu menampakkan kemesraan lewat sorot kamera, nyatanya kehidupan mereka tak selalu berjalan mulus.

Berikut Okezone hadirkan kontroversi seleb paling heboh sepanjang September 2022, dirangkum dari berbagai sumber.

1. Reza Arap Diduga Berselingkuh

YouTuber Reza Arap selama ini dikenal bucin kepada sang istri, Wendy Walters. Tetapi tiba-tiba dia diduga berselingkuh usai kemunculan video seorang MUA, membicarakan tentang perselingkuhan saat bersama dengan istri Reza.

Kontroversi seleb paling heboh sepanjang September 2022. (Foto: Reza Arap/Instagram/@ybrap)

Video itu dinilai bentuk sindiran terhadap Reza. Dugaan netizen makin kuat ketika Wendy mengubah caption foto pernikahannya di Instagram dengan kata-kata menyayat hati, yakni 'F*ck around? Thank you for the trauma'.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya