Sebagai informasi, dalam video tersebut, pihak Kartika Putri salah mengartikan ucapan Dokter Richard Lee. Padahal menurut sang dokter, ia sama sekali tidak mengucapkan kata bersekongkol.
"Karput itu juga bersekongkol merusak wajah orang lain," papar Kartika Putri.
"Saya nggak ngomong bersekongkol, tapi mungkin kalimatnya yang lain, kalimat bersekongkol itu tidak ada," tegas Dokter Richard Lee.
(van)