Suka Dance? Wajib Ikutan Dahsyatnya June: Motion Dance Challenge di RCTI+

Tim Okezone, Jurnalis
Selasa 21 Juni 2022 10:14 WIB
Motion Dance Challenge. (Foto: MPI)
Share :

JAKARTA - Jika para pembaca gemar membuat konten, ditambah suka menari, ada info menarik yang wajib diketahui. Yaitu Dahsyatnya June: Motion Dance Challenge yang tersedia di aplikasi RCTI+.

Melalui fiturnya Home of Talent Plus (HOT+), RCTI+ memang mengajak para penggunanya untuk dapat turut serta mengunggah konten-kontennya di platform tersebut. Tidak hanya itu saja, HOT+ juga menyediakan berbagai kompetisi yang memiliki tantangan yang berbeda. Yang membuat tambah menarik juga adalah tersedianya hadiah-hadiah sampai jutaan Rupiah yang disediakan dari tantangan tersebut.

BACA JUGA:Kompetisi Bernyanyi Online di RCTI+ Kembali Lagi

Dahsyatnya June: Motion Dance Challenge adalah sebuah challenge dari RCTI+ yang bekerjasama dengan program Dahsyat di RCTI yang berlangsung selama sebulan. Video peserta akan dinilai berdasarkan voting dan juri internal untuk mendapatkan hadiah total jutaan rupiah.

Cara join kompetisi ini mudah, pertama pastikan sudah memiliki aplikasi RCTI+ yang gratis dapat di download di App Store maupun Play Store. Jika sudah download, bisa langsung masuk ke fitur Home of Talent Plus (HOT+). Fitur ini dapat diakses melalui klik icon HOT+ yang berada di bagian atas home RCTI+.

Selanjutnya, klik icon competition di bagian bawah. Kalian akan langsung berpindah ke halaman menu kompetisi yang sedang berjalan di HOT+. Lalu pilih banner Dahsyatnya June: Motion Dance Challenge.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya