Niki Zefanya Bakal Gelar Konser Tunggal Perdana di Kanada dan Amerika Serikat

Arya Ravato Bagasraga, Jurnalis
Rabu 08 Juni 2022 10:52 WIB
Niki Zefanya. (Foto: Instagram/@nikizefanya)
Share :

Jakarta- Penyanyi Niki Zefanya membagikan kabar bahagia. Dia akan menggelar tur tunggal di Kanada dan Amerika Serikat mulai 8 September mendatang. 

Di menyampaikan kabar tersebut melalui unggahan akun Twitter miliknya. Terlihat dia memajang sebuah flyer tur tunggal yang bertajuk The Nicole Tour.

BACA JUGA:Warganet Bandingkan Agnez Mo dan Niki Zefanya, Citra Scholastika: Bingung Deh

 

Guess who’s finally going on her first solo headline tour! The Nicole Tour tickets on sale this Friday 6/10. 10 am local time," tulisnya di akun Twitter.

Penyanyi berusia 23 tahun itu menyebut tur ini merupakan salah satu impiannya yang akhirnya terwujud. Dia juga mengaku sudah tidak sabar untuk bernyanyi bersama para penonton yang hadir.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya