Gading Marten Gisel Akan Rujuk tapi Malah Ditentang Netizen, Loh Kenapa?

Melati Septyana Pratiwi, Jurnalis
Sabtu 16 April 2022 14:23 WIB
Gading dan Gisel. (Foto: Instagram)
Share :

Ungkapan Gading langsung menuai banyak komentar dari netizen. Ada yang salut dengan ucapan bijak Gading Marten, ada pula yang menyarankannya untuk tak memberikan kesempatan kedua.

"Gilaaa salut banget" ujar @al*****

"Baik banget udah disakitin mau ngasih kesempatan kedua" tutur @me*******

"Jangan mencari kebahagiaan di tempat kamu pernah kehilangan Gading" kata @ne*****

"Gila sih pasti gak lain demi Gempi juga, soalnya dia pasti tau rasanya jadi anak broken home" tulis @sh******

"Selingkuh itu penyakit yang bisa kambuh, itu menurut saya, jadi kalau sudah selingkuh gak ada kata balikan" ucap @ma******

Gading Marten dan Gisella Anastasia menikah pada 14 September 2013 silam. Usai enam tahun menjalani bahtera rumah tangga, Gisel dan Gading resmi bercerai di tahun 2019.

Tak lama selang perceraian tersebut, Gisel sudah menggandeng kekasih baru yakni Wijaya Saputra alias Wijin. Namun hubungan mereka juga telah usai beberapa waktu lalu.

(dwk)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya