Cita Citata Idap Gejala Autoimun sejak 5 Tahun Lalu

Pernita Hestin Untari, Jurnalis
Sabtu 22 Mei 2021 08:18 WIB
Cita Citata (Foto: YouTube)
Share :

- Dituduh Gonta-ganti Pasangan, Cita Citata: Maunya Satu Tapi Putus Mulu

Pelantun Goyang Dumang itu mengakui dirinya memang sering mengonsumsi vitamin, bahkan sebelum pandemi virus corona, karena kegiatan yang padat. Pernah suatu kali badan Cita merah-merah karena gejala autoimunnya kumat.

"Badan aku merah-merah, aku kira waktu itu habis operasi amandel sembuh. Ternyata sementara, masih merah-merah," ceritanya.

(LID)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya