JAKARTA - Jessica Iskandar mengucapkan selamat Idul Fitri dan Kenaikan Isa Almasih untuk masyarakat Indonesia yang merayakan.
"Selamat Hari Raya Idul Fitri Minalaidin Walfaizin, mohon maaf lahir dan batin! Dan Selamat memperingati Kenaikan Isa Al-Masih. Damai sejahtera!" tulisnya dalam keterangan video Instagram seperti dikutip MNC Portal Indonesia, Kamis (13/5/2021).
Sayang, unggahan Jessica itu justru membuatnya banjir hujatan. Pasalnya, ibu satu anak ini dituduh tidak sopan gara-gara, dalam video itu, ia terlihat memakai bra di luar kaus yang ia pakai.
"Enggak cocok banget kelakuan," komentar warganet.
Baca Juga: