Boy William Ungkap Menikah dengan Karen Vendela pada Juli Mendatang

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Kamis 06 Mei 2021 12:22 WIB
Boy William dan Karen (Foto: Instagram)
Share :

JAKARTA - 4 tahun menjalani hubungan asmara dengan Karen Vendela, membuat Boy William semakin mantap untuk melangkah ke jenjang yang lebih serius lagi.

Saat ini, keduanya bahkan sudah mulai memajang foto dengan latar merah, yang akan digunakan untuk keperluan Pencatatan Sipil.

Sempat mengaku deg-degan jelang pernikahannya, Boy William hanya menyebut bahwa hari pernikahannya dengan Karen sudah semakin dekat.

Baca Juga:

Usai Menikah, Boy William dan Karen Vendela Tak Akan Tunda Momongan

Boy William dan Karen Vendela Menikah di Bali

Namun dalam konten Nebeng Boy bersama pasangan baru, Reza Arap dan Wendy, dirinya menyebut bahwa pernikahannya akan digelar pada Juli mendatang di Bali.

"Lu mau nyusul (nikah) kan? Kapan sih?," tanya Reza Arap pada Boy William.

"Yoi. Gue bulan Juli," jawab Boy.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya