Terungkap Alasan Krisdayanti Tak Hadiri Prosesi Siraman Aurel Hermansyah

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Jum'at 19 Maret 2021 03:01 WIB
Krisdayanti (Foto: Instagram Krisdayanti)
Share :

JAKARTA - Jelang akad nikah, Aurel Hermansyah akan menjalani sederet prosesi adat. Selain pengajian, siraman pernikahan Aurel dan Atta diketahui bakal digelar besok, Jumat 19 Maret 2021 yang kemungkinan tak dihadir Krisdayanti.

Sayangnya, dalam acara tersebut ibu kandung dari Aurel dikabarkan berhalangan hadir. Hal tersebut bahkan telah disampaikan langsung oleh Aurel dan Ashanty, dalam unggahan video terbaru mereka di akun Youtube The Hermansyah A6.

Baca Juga:

Kebaya Krisdayanti Dinilai Tak Seragam, Ashanty Buka Suara

Aurel Hermansyah Geram, Diberitakan Beri Seragam pada Krisdayanti H-1 Lamaran

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya