JAKARTA - Anya Geraldine dan Gading Marten terlibat obrolan serius di akun Youtube Channel Vibe Indonesia. Sambil bersantai dan minum, keduanya terlihat berbagi cerita termasuk soal asmara.
Dalam video itu, Anya sempat terdengar menanyakan beberapa pertanyaan terkait pribadi Gading, termasuk soal wanita yang kini ada di hatinya. Termasuk, bagaimana perasaan Gading terhadap mantan istrinya, Gisella Anastasia.
"Masih sayang nggak sama Gisel? Atau masih suka kepikiran sedikit-sedikit?," tanya Anya Geraldine dalam video tersebut.
Baca Juga:
Anya Geraldine Dekat dengan Teman Gading Marten, Tapi...
Pacaran 2,5 Tahun, Astrid Tiar 5 Kali Selingkuhi Gading Marten