JAKARTA - Aktor senior Roy Marten menambah daftar panjang artis yang terpapar virus corona (COVID-19). Doa pun berdatangan untuk bintang film Cintaku di Kampus Biru tersebut.
Salah satunya dari kedua anak Roy, Gading Marten dan Gibran Marten. "Cepat sembuh, pa. Semangat," tulis Gading di kolom komentar unggahan Instagram Roy Marten, Senin (8/2/2021).
"Cepat sembuh pa, Tuhan memberkati, I Love you dad," imbuh Gibran.
Doa juga datang dari aktris yang terkenal di era 80-an, Yati Octavia. "Roy, cepat sembuh yo," katanya.
Baca Juga: