Pandemi Belum Usai, Pernikahan Scarlett Johansson Gunakan Protokol Kesehatan

Nadya Dheanty, Jurnalis
Sabtu 31 Oktober 2020 15:23 WIB
Scarlett Johansson dan Colin Jost (Foto: Pagesix)
Share :

Ini jadi pernikahan ketiga bagi aktris pemeran Black Widow itu dan menjadi pernikahan pertama bagi Colin.

Sebelumnya Scarlett pernah menikah dengan Ryan Reynolds dari 2008 hingga 2011. Kemudian menikah dengan jurnalis Prancis, Romain Dauriac pada 2014 hingga 2017 dan telah dikaruniai seorang putri bernama Rose Dorothy Dauriac.

 

Pasangan ini diketahui mulai berkencan pada 2017 setelah berkenalan dalam acara Saturday Night Live (SNL). Keduanya secara resmi bertunangan pada Mei 2019 lalu.

(edh)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya