Ji Soo Diincar Dampingi Kim So Hyun di River Where the Moon Rises

Lidya Hidayati, Jurnalis
Rabu 14 Oktober 2020 18:31 WIB
Ji Soo (Foto: Naver x Dispatch)
Share :

- Putri Tio Pakusadewo Sebut Ayahnya Kesepian hingga Pakai Narkoba Lagi

Sementara itu, River Where the Moon Rises berkisah tentang Putri Pyeonggang alias Yeom Ga Jin (Kim So Hyun) yang berambisi menjadi perempuan pertama yang memimpin Goguryeo. Kerajaan yang berdiri pada 37 SM itu, menguasai kawasan Manchuria dan utara Semenanjung Korea.

Namun ambisi Putri Pyeonggang buyar ketika dia bertemu On Dal, pria yang hidup di tengah hutan dengan ibunya. Pria itu memberikan warna dan pengalaman baru dalam hidupnya.

Skenario River Where the Moon Rises ditulis oleh Han Ji Hoon yang sebelumnya menggarap skrip Woman of 9.9 Billion dan Temptation. Dia akan berkolaborasi dengan Yoon Sang Ho, sutradara di balik drama Saimdang, Light’s Diary.

(LID)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya