Disebut Pacaran dengan Putty Erwina, Ini Kata Richard Kyle

Lintang Tribuana, Jurnalis
Selasa 04 Agustus 2020 09:41 WIB
Richard Kyle (Foto: Instagram Richard Kyle)
Share :

Richard menuturkan bahwa Putty kala itu memang meminta dirinya membuat video Tik Tok bersama. Namun, setelah itu tak ada apa-apa lagi di antara mereka.

"Dia (Putty) minta, 'boleh enggak Tik Tok?' Iya boleh. Terus dia balik, 'oke terima kasih' terus pergi," pungkasnya.

Gara-gara video Tik Tok itu, Putty bahkan mendapat serangan netizen karena disebut sebagai orang ketiga penyebab putusnya Richard dan Jessica. Saat kabar itu menyebar, Putty seolah membuat jawaban dengan mengunggah foto di sebuah hotel Banyuwangi pada 29 Juli lalu.

"Bertahan adalah semua yang dapat kamu lakukan." tulis Putty.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya