Dinda Hauw Tak Bisa Masak, Rey Mbayang: Orang Enggak Tahu Skill Dia yang Lain

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Kamis 16 Juli 2020 10:26 WIB
Rey Mbayang dan Dinda Hauw. (Foto: IG @rey_mbayang)
Share :

Dinafkahi Rey Mbayang, Dinda Hauw Pamer Tas Rp70 Juta

4 Kreasi Mi Instan Berkelas, Inspirasi Buat Dinda Hauw Nih

Selain itu, Rey menyebut pengakuan tak bisa masak tersebut hanyalah lucu-lucuan. “Ya Allah, kami tuh anggapnya malah lucu saja ya,” kata dia.

Rey lantas menegaskan bahwa Dinda Hauw sejatinya bisa memasak. Meski dia juga tidak memungkiri bahwa sang istri belum terlalu lihai mengolah makanan. “Bisa masak kok Dinda, cuma memang enggak jago saja,” kata pria 21 tahun.

(qlh)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya